Deskripsi
Buku ini mengupas mengenai pengertian follower, kategori follower dan pentingnya menjadi good follower. Selama ini banyak buku hanya mengupas leadership sehingga hampir lupa membahas followership. Padahal jika pegawai tidak tahu pentingnya followership maka dapat berakibat boncos/rugi. Buku ini juga memuat kisah2 para leader yg dahulunya adalah seorang good follower.
Ulasan
Belum ada ulasan.